Thursday, 14 June 2012

Di Balik 5 September 1995

Standard
Aku mau berbagi cerita nih tentang di balik tanggal lahir ku 
Sebenernya aku tahu tentang ini belum terlalu lama sekitar setengah tahun yang lalu.hhe...
Waktu itu ngga sengaja aja terlintas di pikiran ku, ternyata kalo tanggal & bulan lahir bapak sama ibu di tambahin hasilnya jadi tanggal lahirku....
Percaya atau ngga itu terserah anda,kekeke

Kita buktikin yaaak.... :D
Ibuku lahir 4 Januari dan bapak 1 Agustus, coba deh dikonversikan ke angka dulu#halah..
4 bulan 1 dan 1 bulan 8, coba angka" ini ditambah (tanggal+tanggal & bulan+bulan)
Hasilnya apa hayoo?? 4+1=5 dan 1+8=9 ==> jadinya 5 September kan??kwkw

Tapi kenapa aku baru nyadar sekarang ya?haha
kira" 4 Januari & 1 Agustus apa juga di dapat dari penambahan tanggal dan bulan orang tua beliau juga?#sepertinya engga deh karna aku juga ngga tau tgl lahir simbah" ku,kekeke

Mungkin ini hanyalah sebuah kebetulan tapi ini memang fakta.........(o.O)







Related Posts:

  • Sinopsis Novel "Sang Pencerah" Sang Pencerah – Akmal Nasery Basral source: goodreads Muhammad Darwis adalah nama kecil KH Ahmad Dahlan. Sepulang dari Mekah beliau baru meng… Read More
  • Sinopsis Novel "Pasar" Pasar – Kuntowijoyo source: goodreads.com Pak Mantri adalah seorang Kepala Pasar di Pasar Gemolong. Ia hanya mempunyai satu pegawai yang seti… Read More
  • Sinopsis Novel "Maryamah Karpov" Maryamah Karpov – Andrea Hirata source: wikipedia.org Setelah dua tahun Ikal kuliah di Sorbonne akhirnya ia lulus dari sidang tesisnya.… Read More
  • Sinopsis Novel "Ayah" Ayah – Andrea Hirata source: goodreads.com Sabari dan Marlena adalah teman satu sekolah sewaktu SMA. Sabari tadinya adalah seseorang yang t… Read More
  • Sinopsis Novel "Dilan I" Dilan I – Pidi Baiq source: mybookaholic.com Milea adalah anak SMA biasa. Suatu hari saat Milea pulang dari sekolah, di jalan Milea berte… Read More

0 comments:

Post a Comment